Forwatu Banten Soroti Penemuan Pagar Laut di Perairan Laut Tangerang, DKP Banten diduga lalai Dalam Pengawasan

BANTEN, 30 Januari 2025
Fenomena pagar laut yang membentang sepanjang 30,6 kilo meter dengan tinggi 6 meter terbentang di prairan kabupaten tangerang sehingga menjadi sorotan tajam Forum warga Bersatu Banten (Forwatu Banten)

Adanya kejadian tersebut Presdium Forwatu Banten Bang ARWAN S.P.D. M.SI menilai ada dugaan Pembiaran Dinas kelautan dan perikanan (DKP) Provinsi Banten.

“Seperti yang kita ketahui bersama DKP berpungsi dalam pengawasan untuk menjaga keaman dan keselamatan kawasan pesisir dan laut”.

FAKTANYA, kejadian tersebut Presidium Forwatu Banten Bang ARWAN, S.Pd., M.Si menilai adanya dugaan pembiaran oleh Dinas kelautan dan perikanan (DKP) Provinsi Banten Sehingga terjadi Fenomena yang telah menggeparkan publik seantro Nusantra, papar ketua kongres Banten itu.

Lebih lanjut Arwan menerangkan dalam menjalankan fungsinnya DKP, Provinsi Banten perlu melakukan pengawasan secara rutin dan berkala mustinya, pagarlaut di perairan Tanggerang lumput dari pengawasan mereka.

Jika fungsi pengawasa dilakukan berkala diyakini pagar laut tersebut bisa dideteksi secara dini, ” takmungkin saja tahu dari awal namun dibiarkan kerena ada upaya pembungkaman. Baru sekarang terlihat begitu serius saat issue ini ramai diperbincangkan dimana – mana oleh publik.” Pungkas panglima FORWATU BANTEN ITU.

Hingga berta ini di turunkan awak media masih berupaya menemui Kepala Dinas kelautan dan perikan provinsi Banten.

Adi kurniawan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *